Kamis, 02 Agustus 2012

0

Optimalisasi Search Engine

  • Kamis, 02 Agustus 2012
  • AcehCyber
  • Apakah Anda tahu bagaimana menggunakan google?

    pertanyaan diatas kedengarannya pertanyaan konyol karena bahkan anak-anak sekalipun dapat dengan mudah menggunakan pencarian di google search engine. akan tetapi hal ini adalah bahwa seberapa efisien kita dapat menggunakan google. Dorks Google tidak lain hanyalah operator pencarian sederhana yang digunakan untuk memperbaiki pencarian.

    Let's to try ___ ayo kita coba misalnya  Anda ingin mencari buku tentang topik "pendidikan", query pencariannya jelas akan seperti ini "Pendidikan Komputer", "Buku untuk Pendidikan Komputer " dll,

    Sekarang mari kita coba melakukan pencarian yang sama dengan cara yang berbeda, ketik di google

    ext:pdf Pendidikan Komputer

    Coba liat hasilnya sekarang semua file yang kita cari bertipe filenya pdf  :)
    ekstensi nyan bisa di ubah tergantung kebutuhan misalnya: xls, doc, pdf, dll


    Dibawah ini ada beberapa contoh penggunaan google dork yang lain mungkin ada sudah tau fungsinya untuk apa, silakan di explore sendiri.

    site:acehcyberteam.com
    site:acehcyberteam.com django
    site:com
    site:co.id



    intitle:pendidikan
    intitle:pendidikan komputer
    allintitle:pendidikan
    intitle:pendidikan intitle:komputer


    inurl:adminlogin
    related:www.acehcyberteam.com
    cache:www.acehcyberteam.com


    ext:ppt komputer
    filetype:ppt komputer


    site:com inurl:admin login
    inurl:view/index.shtml

    0 Responses to “Optimalisasi Search Engine”


    *Important - If you want to be informed of any replies to your comment, check the "Subscribe By Email" before submitting. Please Do Not Spam

    Posting Komentar